MASIH LESEHAN DI MUSEUM

Museum Pendidikan dan Mainan Kolong Tangga

Geng Lesehan lanjut jalan-jalan edukatif ke Museum Pendidikan dan Mainan Kolong Tangga di gedung Taman Bentara Yogyakarta (TBY). Setua ini jadi warga Jogja belum pernah berkunjung kesini. Biasanya cuma lewat-lewat doang. Karena ada dua gedung kita jadi bingung. Kita menuju gedung paling utara untuk melihat Pameran Poster.


Gedungnya bagus, model kuno jaman kolonial dulu. Masuknya gratis, nggak ada tiket masuk. Di dalam ruangan hanya ada kita bertiga, mbak penjaga buku tamu, 2 orang yang sedang mengutak-atik kamera. Sepertinya mau membuat liputan tentang pameran poster ini. Setelah mengisi buku tamu kita keliling ruangan liat-liat poster yang ada. 


Add caption

 Puas lihat-lihat poster dari beberapa negara, kita langsung ke gedung sebelah. Gedungnya bagus ya. Museumnya ada di bawah tangga. Oww pantes namanya Museum Pendidikan dan Mainan Kolong Tangga.
Di depan pintu masuk ada semacam gerobak yang menjual mainan tradisional seperti yoyo, plembungan, kelereng, kincir angin, ular tangga, dan banyak yang lainnya.
plembungan cetet
kincir angin
wong-wongan
Pengunjung museum sudah tentu hanya ada kita bertiga aja. Jadi bebas melihat dan berkomentar yang aneh-aneh hihihi... 
Add caption

Isi museum mengingatkan kembali masa-masa sd. Nostalgila banget deh. Banyak boneka-boneka dari berbagai media khas berbagai negara. Lucu-lucu, pengen punya...

putri solo(pok)
prince frog
troll dari Eropa
the red riding hood, my favourite movie

Kumpul Geng Lesehan kali ini sungguh edukatif dan nostalgiatif ya
ombak banyu
the power of kepepet, eh power rangers
boneka unyu dari jepang. lucu pengen punya
boneka horor
kaki siapa yang paling besar? jelas punya...
personil geng lesehan, minus titil

0 komentar:

Blogger Template by Clairvo